Info Lengkap Pasar Hewan di Jawa Timur dan Sekitarnya (3)
Daftar Lengkap Pasar Hewan, Hari Pasaran dan Jenis Ternak Yang Diperdagangkan di Pasar Hewan di Provinsi Jawa Timur Kota: Bondowoso, Gresik, Madiun, Magetan dan Malang Pasar Hewan. Seorang peternak apalgi peternak sapi lokal tentunya sangat membutuhkan informasi lengkap tentang pasar hewan sebagai tempat mereka mendapatkan bakalan sapi yang akan dipelihara. Pasar hewan juga merupakan sarana berinteraksi antara semua komponen pelaku peternakan terutama peternakan sapi, mulai dari peternak, pedagang, blantik, butcher (penjual daging) sampai ke jagal bahkan sarana interaksi dengan dinas terkait yaitu dinas peternakan. Berikut Informasi Lengkap Pasar Hewan di Propinsi Jawa Timur (3) Panduan: Nama pasar Hewan:... Alamat pasar hewan:... Hari Pasaran: Jenis Ternak yang diperdagangkan:... Bondowoso Pasar Hewan Kejayan Ds. Kejayan, Kec. Pujer Kamis Sapi, Kambing, Domba, Burung, Ayam, Kelinci Pasar Hewan Tamanan Ds. Tamanan, Kec. Tamanan Sabtu Sapi, Kambing, Domba Kota Jl. HOS, Cok