Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2017

Menjadi Orang Islam Memang Tidak Harus Menjadi Orang Arab

Gambar
Islam dan Arab adalah dua hal yang berbeda jangan disalahkaprahkan. BILA INGIN MEMAHAMI ISLAM, BACALAH TULISAN DI BAWAH INI DENGAN FOKUS DAN SABAR Islam atau Arab Tulisan ini untuk mengajak umat muslim Indonesia lebih kritis dalam memahami tentang "ISLAM dan ARAB' dengan kebudayaannya, sehingga kita tidak terperangkap dalam kesesatan pemikiran yang sempit tentang                    *I S L A M* 1. Menjadi Muslim berbeda dengan menjadi orang Arab, maka "ISLAMISASI" jelas-jelas berbeda dengan "ARABISASI". 2. Islam itu bukan ajaran Arab, walaupun : » Al-Qur'an berbahasa Arab, » dan Nabi Muhammad dari kaum Arab. Islam itu 'Jalan Hidup', 'Prinsip Hidup'  bukan keyakinan orang Arab. 3. Faktanya... » Turunnya ajaran Islam justru 'ditentang' oleh kaum Arab di masa itu karena Islam datang mengubah » Tradisi, » Keyakinan, » Kebiasaan jahiliyah orang-orang Arab. 4. Islam datang kepada kaum Arab membawa 'Tatanan yang Baru' sama sekali

Budidaya Gandum, Cara Tanam Pembibitan Sampai Panen

Gambar
Gandum memang bukan makanan pokok masyarakat Indonesia tetapi seiring dengan meningkatnya kebutuhan akan pangan pengganti nasi sebagai sumber karbohidrat, tanaman gandum merupakan satu alternatif yang bisa dikembangkan di negara kita. Sehubungan dengan hal tersebut, Badan Litbang Pertanian telah melakukan beberapa penelitian yang menghasilkan beberapa varietas gandum yang bisa dan cocok untuk ditanam di Indonesia. Ditinjau dari kandungan nutrisi, gandum merupakan tanaman serealia yang memiliki komposisi nutrisi lebih tinggi dari tanaman serealia lain. Komposisi protein gandum (13%), jagung, dan oats (10%), padi (8%), barley dan rye (71%). Gandum memiliki kandungan glutein yang tinggi sampai 80%. Kandungan ini merupakan karakter kandungan fitokimia yang khas dibandingkan dengan serealia lain. Glutein merupakan protein yang bersifat kohesif dan liat yang berperan sebagai zat penentu elastisitas adonan berbasis tepung (Sleper dan Poehlman 2006). Tanaman gandum yang memiliki kandungan nutr

Budidaya Kentang, Cara Tanam Pembibitan Sampai Panen

Gambar
Cara Menanam Kentang, Mulai Dari Pembibitan, Pengolahan Tanah, Pemeliharaan Hingga Panen dan Pasca Panen Kentang Tanaman umbi kentang bisa tumbuh baik di dataran tinggi seperti Dieng, Temanggung ( Jawa Tengah ), Lembang ( jawa barat ), dan daerah bromo ( jawa timur ). Sebaiknya tidak bercocok tanam di area yang pernah ditumbuhi tanaman umbi sejenis dalam kurun waktu dua tahun terakhir dan jangan mulai menanam bibit saat suhu tanah belum mencapai 40 derajat Fahrenheit. Kentang bisa tumbuh dengan sempurna di dataran tinggi, yaitu berkisar antara 1.600 hingga 3.000 meter diatas permukaan laut. Kelembaban udaranya tinggi, antara 80% hingga 90%. Curah hujan yang baik bagi Tanaman Kentang berkisar antara 1200 hingga 1500 mm/th. Membutuhkan penyinaran matahari yang cukup sepanjang hari. Kentang tumbuh baik pada tanah dengan jenis tanah vulkanis yang memiliki sedikit kandungan pasir. Tekstur tanah gembur, kaya akan unsure hara yang dibutuhkan tanaman. Tanah memiliki kandungan air tanah yang

Budidaya Jamur Tiram, Cara Tanam Pembibitan Sampai Panen

Gambar
Cara Menanam Jamur Tiram Mulai Pembibitan, Pemeliharaan Hingga Panen Tips Menanam Jamur< Bibit yang digunakan sebaiknya merupakan bibit yang bersertifikat yang bisa dibeli dari dinas setempat atau juga dari petani atau toko pertanian yang terpercaya. Jamur TIRAM . Usaha budidaya jamur tiram seringkali mengalami kegagalan karena teknik dan cara budidaya yang kurang benar. Meskipun gampang, perlu diperhatikan faktor-faktor seperti lingkungan, kebersihan, serta konsistensi selama perawatan. Jika faktor-faktor tersebut tidak bisa dipenuhi dengan baik maka hasilnya pun kurang optimal bahkan besar kemungkinan berpotensi mendatangkan kegagalan. Jamur tiram adalah jamur pangan dari kelompok Basidiomycota dan termasuk kelas Homobasidiomycetes dengan ciri-ciri umum tubuh buah berwarna putih hingga krem dan tudungnya berbentuk setengah lingkaran. Nama ilmiah: Pleurotus ostreatus Kelas: Homobasidiomycetes Tingkatan takson: Spesies Klasifikasi lebih tinggi: Pleurotus Spesies: P. ostreatus Fam

Budidaya Jeruk Lemon, Cara Tanam Pembibitan Sampai Panen

Gambar
Cara Menanam Jeruk Lemon Mulai Dari Pengolahan Tanah, Pembibitan, Pemupukan Hingga Panen Jeruk Lemon atau Sitrun, jeruk sitrun, atau limun adalah sejenis jeruk yang buahnya biasa dipakai sebagai penyedap dan penyegar dalam banyak seni boga dunia. Kandungan Gizi Sitrun Jumlah Per 100 g Kalori (kcal) 28 Jumlah Lemak 0,3 g Lemak jenuh 0 g Lemak tak jenuh ganda 0,1 g Lemak tak jenuh tunggal 0 g Kolesterol 0 mg Natrium 2 mg Kalium 138 mg Jumlah Karbohidrat 9 g Serat pangan 2,8 g Gula 2,5 g Protein 1,1 g Vitamin A 22 IU  Vitamin C 53 mg Kalsium 26 mg  Zat besi 0,6 mg Vitamin D 0 IU  Vitamin B6 0,1 mg Vitamin B12 0 µg  Magnesium 8 mg Jenis Tanah dan Iklim Yang Cocok Untuk Bertanam Jeruk Lemon : Tanah yang gembur dan organic. Pastikan bahwa lahan yang akan Anda tanami memiliki kandungan organic yang baik sehingga pohon jeruk lemon dapat tercukupi nutrisinya. Jika Anda ingin menggemburkan tanah dengan menggunakan pupuk, maka pilihlah pupuk organic yang alami dan bebas bahan kimia. Tanah yang ak

Cara Terbaru Stek Jambu Air Dengan Media Floral Foam

Gambar
Cara stek pucuk tanaman buah yang paling lazim adalah dengan menanam pucuk tanaman yang sudah kita pilih untuk bibit stek tanaman pada media tanam yang berupa tanah gembur plus kompos dengan memanfaatkan media atau wadah berupa polybag. Sedangkan untuk perangsang percepatan tumbuhnya akarkita bisa menggunakan hormon penumbuh akar yang banyak dijual ditoko-toko pertanian. Jika anda tidak menemukan hormon penumbuh akar anda bisa memanfaatkan bawang merah untuk memproduksi hormon penumbuh akan secara alami. Caranya adalah iris bawang merah beberapa siung kemudian masukkan dalam seperempat gelas air dan remas-remas bawang merah tersebut dalam gelas air sampai hancur. Pucuk tanaman buah sebelum ditanam dicelupkan dalam gelas berisi remasan bawang merah tadi yang otomatis sudah mengandung hormon penumbuh akar alami. Semua tanaman buah memang memiliki potensi untuk diperbanyak dengan menggunakan stek, hanya saja harus dilakukan percobaan yang meliputi bahan stek yakni pucuk, batang/ranting at

Budidaya Pohon Rambutan, Cara Tanam Pembibitan Hingga Panen

Cara Menanam dan Memelihara Pohon Buah Rambutan, Mulai Pengolahan Tanah, Pembibitan, Pemeliharaan sampai Panen Rambutan Rambutan adalah tanaman tropis milik suku lerak-lerakan atau Sapindaceae, berasal dari pulau-pulau di Asia Tenggara. Kata “rambutan” berasal dari bentuk buah yang memiliki kulit menyerupai rambut. Varietas unggul dilakukan di Indonesia dan negara-negara lain sampai sekarang dilakukan oleh lembaga penelitian pemerintah. Di Indonesia, Balai Penelitian Tanaman Buah Solok yang melakukan tugas ini. Perbaikan pola tanam yang dilaksanakan sampai saat ini adalah pemilihan plasma nutfah yang tumbuh di berbagai pusat keanekaragaman di Indonesia, khususnya di Sumatera, Kalimantan, dan Jawa. Tanaman tumbuh dan berbuah baik di dataran rendah hingga ketinggian 500 m dpl dengan tipe iklim basah. Curah hujan 1.500-3.000 mm per tahun. Tanah yang gembur dan subur lebih disenangi. Tanaman ini relatif tahan pada lahan gambut yang masam dan tanah latosol cokelat dengan pH tanah 4-

Budidaya Bengkuang, Cara Tanam Pembibitan Sampai Panen

Gambar
Cara Menanam dan Memelihara Pohon Bengkuang, Mulai Dari Pengolahan Tanah, Pembibitan, Pemupukan Hingga Panen Bengkuan Umbi atau Buah Bengkuang atau bengkoang dikenal dari umbi putihnya yang bisa dimakan sebagai komponen rujak dan asinan atau dijadikan masker untuk menyegarkan wajah dan memutihkan kulit. Bengkoang atau bengkuang (Pachyrhizus erosus L) merupakan tumbuhan yang menjalar. Tanaman ini bisa bisa memiliki panjang hingga 5-6 meter dengan kebiasaan menjalar dan membelit. Bengkuang diambil umbinya dan dimanfaatkan sebagai bahan makanan, dibuat tepung, bahan baku obat dan pangan olahan lainnya. Terdapat dua varietas bengkoang yang dibudidayakan di Indonesia, yaitu verietas genjah dan badur. Varietas genjah mempunyai umur panen yang lebih cepat yaitu 4-5 bulan sedangkan varietas badur umur panennya antara 7 sampai 11 bulan. Kandungan Gizi Bengkuang Jumlah Per 100 g Kalori (kcal) 38 Jumlah Lemak 0,1 g Lemak jenuh 0 g Lemak tak jenuh ganda 0 g Lemak tak jenuh tunggal 0 g Kolesterol 0