Maukah Anda Jadi Budak Pokemon Go?

Demam pokemon go demam kebodohan yang dikendalikan oleh sebuah game.

Belakangan ini ada karikatur  menarik dan cerdas dalam mengkritisi game pokemon go. Cerdas karena dengan karikatur yang sederhana ini bisa dengan gamblang menggambarkan betapa "nampak bodohnya" orang orang yang sedang sibuk mencari pokemon. Untuk pecinta pokemon go jangan marah ya? Silahkan baca artikel ini dengan kepala dingin meski hati anda panas.

Melalui karikatur tentang pokemon go dan gamers yang sedang memainkannya ini, seniman Pawel Kuczynski asal Polandia menunjukkan bahwa sejatinya mereka tidak sedang menangkap pokemon melainkan pokemonlah yang menangkap mereka. Bukan mereka yang memelihara pokemon, namun pokemon-lah yang sedang mengendalikan mereka.

Dalam karikatur ini tampak seseorang sedang asyik memegang HP. Kepalanya tertunduk konsen pada layar HP itu, sementara seekor Pikachu duduk di atas lehernya mengendalikan tali kekang yang terhubung ke mulut orang tersebut.

He...he..he cerdas sekali bukan? Cukup dengan gambar sederhana seharusnya sudah bisa menyadarkan mereka yang sedang kecanduan main pokemon go.

Mau tahu karikaturnya seperti apa? Silahkan lihat dan cermati gambarnya dibawah ini...

Postingan populer dari blog ini

Segudang Manfaat Bunga Mawar Bagi Kesehatan Yang Jarang Diketahui

Sapi Hasil Silangan PO - Limousin dan Simental - PO, Apa Bedanya?

Cara Membuat Silase Tebon Jagung dan Rumput Gajah Sebagai Metode Pengawetan Hijauan

Mengenal Buah Kapulasan (Tenggaring) Yang Mirip Rambutan

Apa Arti ADG (Average Daily Gain) Dalam Usaha Penggemukan Sapi

Macam-macam Jenis Burung Trucukan Yang Terkenal Lantang

Tutorial Backup TA, UBL, dan Root Sony Xperia X Compact Docomo (SO-02J)

Cara Memperbaiki Kesalahan iTunes 3600

Cara Membuat Pakan Puyuh Sendiri, Ini Macam-macam Contoh Formulanya

Tutorial Flash Sony Xperia X Compact Docomo (SO-02J) dengan Firmware Original Jepang Docomo